D.0068 Risiko Konfusi Akut
262 total views, 1 views today
262 total views, 1 views today D.0068 Risiko Konfusi Akut. Definisi : Berisiko mengalami gangguan kesadaran, perhatian, kognisi dan presepsi yang reversibel dan terjadi dalam periode waktu singkat. Faktor Risiko Usia diatas 60 tahun Perubahan fungsi kognitif Perubahan siklus tidur-bangun Dehidrasi Demensia Riwayat stroke Gangguan fungsi metabolik (mis. azotemia, penurunan hemogoblin, ketidakseimbangan elektroit, peningkatan nitrogen urea darah [BUN/kreatinin) Gangguan mobilitas Penggunaan restraint yang tidak tepat Infeksi Malnutrisi Nyeri Efek sgen farmologis Deprivasi sensori Penyalahgunaan zat Kondisi Klinis Terkait Cedera kepala Stroke Penyakit Alzheimer Penyalahgunaan zat Demensi Tautan SDKI – SIKI Intervensi Utama : Manajemen Nyeri Manajemen Demensia Pencegahan Infeksi. Intervensi Pendukung : Dukungan Pemulihan Penyalahgunaan Alkohol Dukungan Pemulihan Penyalahgunaan Zat Dukungan tidur … sumber :
Komentar Terbaru