Loading

 

D.0048 Kesiapan Peningkatan Eliminasi Urin.

Definisi :

Pola fungsi sistem perkemihan yang cukup untuk memenuhi kebutuhan eliminasi yang dapat ditingkatkan

 

Gejala dan Tanda Mayor

Subjektif

  1. Mengungkapkan keinginan untuk meningkatkan eliminasi urin

Objektif

  1. Jumlah urin normal
  2. Karakteristik urin normal

 

Gejala dan Tanda Minor

Sujektif

  1. (tidak tersedia)

Objektif

  1. Asupan cairan cukup

 

Kondisi Klinis Terkait

  1. Cedera medula spinalis
  2. Sklerosis multiple
  3. Kehamilan
  4. Trauma pelvis
  5. Pembedahan abdomen
  6. Penyakit prostat

Tautan SDKI – SIKI :

Kesiapan Peningkatan Eliminasi Urine

Intervensi Utama : 

  • Manajemen Elminasi Urine

 

Intervensi Pendukung:

  • Dukungan Perawatan Diri: BAB/BAK
  • Dukungan Kepatuhan Program Pengobatan Pemantauan Cairan
  • Edukasi Toilet Training
  • Latihan Otot Panggul
  • Manajemen Cairan
  • Manajemen Medikasi
  • Manajemen Prolapsus Uten
  • Perawatan Kateter Urine
  • Promosi Eliminasi Urine
  • Promosi Harga Diri
  • Promosi Kesadaran Diri

 


 

sumber :



Tautan Luaran