Integritas Ego

D.0090 Kesiapan Peningkatan Koping Keluarga

 245 total views,  1 views today

D.0090 Kesiapan Peningkatan Koping Keluarga

Definisi :

Pola adaptasi anggota keluarga dalam mengatasi situasi yang dialami klien secara efektif dan menunjukan keinginan serta kesiapan untuk meningkatkan kesehatan keluarga dan klien.

Gejala dan Tanda Mayor

Subjektif

  1. Anggota keluarga menetepkan tujuan untuk meningkatkangaya hidup sehat
  2. Anggota keluarga menetapkan sasaran untuk meningkatkan kesehatan

 

Objektif

(tidak tersedia)

 

Subjektif

  1. Anggota keluarga mengidentifikasi pengalaman yang mengoptimalkan kesejahteraan
  2. Anggota keluarga berupaya menjelaskan dampak krisis terhadap perkembangan
  3. Anggota keluarga mengungkapkan minat dalam membuat kontak dengan orang lain yang mengalami situasi yang sama

 

Kondisi Klinis Terkait

  1. Kelainan genetik (mis. sindrome down, fibrosis kistik)
  2. Cedera traumatik (mis. amputasi, cedera spinal)
  3. Kondisi kronis (mis. asma, AIDS, penyakit alzheimer)

sumber :



Tautan Luaran

1 thought on “D.0090 Kesiapan Peningkatan Koping Keluarga

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

orologi replica