Loading

D.0075 Ketidaknyamanan Pasca Partum

Definisi :

Perasaan tidak nyaman yang berhubungan dengan kondisi setelah melahirkan

 

Penyebab

  1. Trauma perinium selama persalinan dan kelahiran
  2. Involusi uterus, proses pengembalian ukuran rahim ke ukuran semula
  3. Pembekuan payudara dimana alveoli mulai terisi ASI
  4. Kekurangan dukungan dari keluarga dan tenaga kesehatan
  5. Ketidaktepatan posisi duduk
  6. Faktor budaya

 

Gejala dan Tanda Mayor

Subjektif

  1. Mengeluh tidak nyaman

 

Objektif

  1. Tampak menangis
  2. Terdapat kontraksi uterus
  3. Lika epislotomi
  4. Payuadara bengkak

 

Gejala dan Tanda Minor

Subjektif

(tidak tersedia)

 

Objektif

  1. Tekanan darah meningkat
  2. Frekuensi nadi meningkat
  3. Brkeringat berlebihan
  4. menangis/merintih
  5. Haemorroid

 

Kondisi Klinis Terkait

Kondisi pasca persalinan

 

 


sumber :



Tautan Luaran