SOP KEPERAWATAN – KOMUNIKASI LISAN ( LANGSUNG )

Contoh Video Komunikasi Efektif :

PENGERTIAN

Melaksanakan komunikasi secara langsung atau lisan kepada pasien atau keluarga.

 

TUJUAN

Melaksanakan komunikasi secara langsung atau lisan kepada pasien atau keluarga.

 

KEBIJAKAN

Seluruh Pelayanan Keperawatan Berorientasi Pada Mutu Dan Keselamatan Pasien Sesuai Kebijakan Pelayanan Rawat Inap.

PROSEDUR

1. Persiapan Lingkungan : Ciptakan situasi lingkungan yang nyaman

2. Pelaksanaan :

  • Tampilkan sikap perawat yang ramah dan sopan.
  • Identifikasi pasien(sesuai spo identifikasi pasien).
  • Perkenalkan diri.
  • Sapa pasien dengan ramah.
  • Sampaikan informasi secara lengkap dan jelas dengan bahasa yang mudah dimengerti pasien.
  • Amati respon pasien.
  • Catat hasil komunikasi.

UNIT TERKAIT :

Instalasi Rawat Inap, Instalasi Rawat Jalan & Instalasi Kamar Operasi.

 

 5,221 total views,  2 views today